Senin, 10 September 2012

DAY 4: ZUR SCHULE (ERSTE MAL!!)



Pemandangan di depan salah satu halte.






Kita bisa ambil peta rute bus dan trem kalau bingung. Lalu kita bisa lihat nomor mana yang harus diambil untuk ke mana dan kapan datangnya....




Ini bukan bus (atau trem) saya.




Hari itu langit mendung dan saya mesti memakai jaket agar tidak dingin.






Balkon rumah yang cantik.




Pulang sekolah, kami ke supermarket untuk membeli beberapa barang. Di kasir, barang-barang ditaruh di meja berjalan, dan antara belanjaan satu orang dan belanjaan orang lainnya dipisahkan oleh papan yang bisa diambil sendiri--supaya enggak tercampur--tetapi di sini mungkin gambarnya kurang jelas. Dan seperti kata frau Vani, kita membungkus sendiri belanjaan kita, jangan tunggu diprotes orang lain. Bahkan host sister saya tidak memerlukan kantung plastik, itu bagus.




Kami juga ke perpustakaan dan saya menemukan buku-buku tentang Islam, dalam bahasa Jerman. Tetapi saya tidak meminjam buku di atas. 







xo gege arasy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar